Apotek 24 Jam Tangerang? Datang Saja ke Apotek K-24!

Apotek 24 Jam Tangerang? Datang Saja ke Apotek K-24!

Jun 20, 2022

Tangerang jadi salah satu kota terbesar yang ada di Provinsi Banten, baik dari segi luas wilayah dan maupun jumlah warganya. Semakin besar wilayahnya tentu semakin banyak juga kebutuhan yang perlu dipenuhi, khususnya dalam bidang kesehatan. Jika demikian, kira-kira di mana saja apotek 24 jam Tangerang yang menyediakan produk-produk kesehatan?

Apotek memang jadi tempat tujuan masyarakat Indonesia ketika mempunyai keluhan kesehatan ringan, seperti batuk, panas, demam, pilek, perdarahan kecil, dan lain sebagainya. Jadi, tak heran kalau bisnis apotek selalu berkemabang tiap tahunnya. Apalagi setelah ada pandemi COVID-19, di mana masyarakat semakin melek dengan kebutuhan akan hidup sehat.

Apotek 24 Jam Tangerang

Begitu pula dengan Kota Tangerang, yang mana memiliki penduduk sebanyak lebih dari 1,9 juta dengan kepadatan penduduk mencapai 12.000 jiwa/km2 pada tahun 2023 lalu. Hal ini tentu membuat proses pemenuhan kebutuhan kesehatan memerlukan fasilitas yang cukup banyak.

Sayangnya, tidak semua fasilitas seperti apotek mampu untuk buka setiap saat, mengingat biaya operasionalnya yang cukup tinggi. Belum lagi kalau di sekitar lingkungan masih banyak tindak kriminal. Padahal, keluhan kesehatan bisa datang kapan saja, baik pagi, siang, atau malam hari.

Oleh karena itu, apotek yang buka 24 jam dan setiap hari 24/7 pasti banyak dicari-cari. Lalu di mana saja apotek 24 jam Tangerang yang perlu masyarakat ketahui:

  • Apotek K-24 Poris Indah

  • Apotek K-24 WR. Supratman

  • Apotek K-24 Raya Puspitek

  • Apotek K-24 Citra Raya

  • Apotek K-24 Darwin

  • Apotek K-24 Vienna Sektor 8A

  • Apotek K-24 Serpong Suradita

  • Apotek K-24 Teluk Naga

  • Apotek K-24 Tanah Merah

  • Apotek K-24 Isvill

  • Apotek K-24 Cimone

  • Apotek K-24 Borobudur Tangerang

  • Apotek K-24 Aniva Gading Serpong

  • Apotek K-24 Bumi Indah City

Nah, itu dia beberapa apotek 24 jam Tangerang, khususnya Apotek K-24 yang siap melayani masyarakat Indonesia kapan saja, baik secara langsung atau online melalui aplikasi K24Klik. Nah, kalau Anda sebagai pebisnis ingin menambah akses masyarakat terhadap apotek, bisa banget lho.

Sebab, Anda bisa memanfaatkan franchise Apotek K-24 agar bisnis bisa berjalan lancar. Caranya sangat mudah, tinggal menghubungi hotline franchise Apotek K-24 saja di 081212012424 atau akun instagram @franchisek24. Anda juga bisa langsung mengisi formulir pendaftarannya DI SINI.

Related post
PT K-24 Indonesia
Jl. Magelang, Karangwaru Kidul,
PR 24 Yogyakarta 55241
0274 - 542024, 542025
Hotline Franchise
08-12-12-01-2424
Media Sosial